Hijau Alamku Indah Desaku, Penanaman Pohon Koramil 0622/Parakansalak

    Hijau Alamku Indah Desaku, Penanaman Pohon Koramil 0622/Parakansalak

    Sukabumi – Jaga lingkungan dan kelestarian alam, Koramil 0622/Parakansalak melaksanakan kegiatan Penghijauan  Penanaman Pohon  di Wilayah Koramil 0622-06/Parakansalak, Jum’at 22 Desember 2023.

    “Ada sekita luas lahan 1 Ha kita garap untuk penghijauan, namun tidak semua kita tana di titik tertentu secara bertahap, ” kata Serma Agus Sitepu Bati Tuud Koramil Parakansalak.

    Lanjut Agus, ada sekitar 50 Pohon dari Jenis Pohon yang kita tanam, selain itu juga pohon-pohon jenis buah-buahan.

    “Mangga 15 pohon, Lengkeng 153 Alpukat 10, Jati putih 5 Mahoni 5, ” terang Agus.

    Kegiatan penanaman pohon tersebut dilaksanakan di Kp. Cikadaung Rt 03/08 Desa Sukatani Kec. Parakansalak, ” terangnya lagi.

    Hadir dalam kegiatan penanaman pohon tersebut, TNI: 10 orang, Polri 2 orang, Kades Sukatani, Pol – PP 2 orang, P2BK 1 orang, TAGANA 1 orang, Linmas 4 orang, Masyarakat 10 orang, Demikian disampaikan Serma Agus Sitepu.

    “Penghijauan ini sangat bermanfaat buat kehidupan kita pastinya, baik itu jangka pendek ataupun jangka panjang, ” ucap Agus.

    ukabumi koramil paakansalak bersama
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Silaturahmi Door to Door Polsek Caringin,...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Malam Antisipasi Kriminalitas oleh...

    Komentar

    Berita terkait