Safari Subuh Polsek Cisolok Tingkatkan Kedekatan dengan Masyarakat

    Safari Subuh Polsek Cisolok Tingkatkan Kedekatan dengan Masyarakat
    Safari Subuh Polsek Cisolok Tingkatkan Kedekatan dengan Masyarakat

    Dalam rangka mempererat hubungan antara Polri dan masyarakat, anggota Polsek Cisolok melaksanakan kegiatan Safari Subuh berjamaah atau Subuh Keliling (Subling) di salah satu masjid wilayah hukum Polsek Cisolok, Rabu (08/01).

    Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 04.30 WIB ini diikuti oleh dua anggota Polsek Cisolok. Melalui program Subling, Polri berharap dapat menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan damai di tengah masyarakat.

    Masyarakat menyambut baik program tersebut dan berharap kegiatan seperti ini terus dilaksanakan untuk menjaga silaturahmi antara Kepolisian dan masyarakat.

    Kapolsek Cisolok, AKP H. Nandang Herawan, S.Pd, menegaskan bahwa pihaknya akan terus berkomitmen menjalin hubungan yang erat dengan warga demi terciptanya lingkungan yang harmonis dan kondusif.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Simpenan Polres Sukabumi Salurkan...

    Artikel Berikutnya

    Safari Subuh Polsek Cidahu Jalin Silaturahmi...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Jelang Putusan Mahkamah Konstitusi, Babinsa Pos Ramil Tingginambut Sosialisasikan Pesan Kedamaian
    Jalin Keakraban, Babinsa Koramil 1710-02/Timika Laksanakan Komsos Dengan Petani Di Wilayah Binaan
    Polsek Palabuhanratu Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di Wilayah Hukum
    Sinergitas TNI-Polri di Polsek Cisolok Polres Sukabumi Lakukan Patroli Door to Door di Kp. Tipar, Desa Caringin

    Tags